Dasar-Dasar Pencahayaan [ada Fotografi

Namanya saja melukis dengan cahaya maka cahaya memerankan posisi penting dalam fotografi. Posisi sumber cahaya akan mempengaruhi bayangan dan kecerahan obyek pada tempat tertentu. Dengan membayangkan letak kamera ada di selatan dan subyek menghadapi kamera, maka ada 5 dasar posisi sumber cahaya pada fotografi.

Front Light

Cahaya menerangi bagian depan obyek (terletak di utara obyek). Sehingga bagian belakang obyek gelap, sementara bagian depan obyek terpapar cahaya penuh. Posisi ini adalah posisi umum dari pemotretan. Lekuk obyek jarang ter-expose, sehingga tampak flat (kecuali memang dimaksudkan untuk itu). Detil obyek kurang terlihat. Jika memakai cahaya buatan, sebarlah cahaya dengan filter diffuser


Flash Diffuser
Oval Light/Rembrant Light
Letak cahaya berada di tenggara/barat daya, sehingga bagian barat daya/tenggara obyek agak gelap sedikit. Oval light dipergunakan untuk menghasilkan bayangan seperti segitiga di daerah pipi.


Side Light
Cahaya tepat disamping obyek, disisi timur/barat. Sehingga sisi lawanya lebih gelap.

Rim Light
Posisi cahaya di timur laut/barat laut. Di belakang obyek tetapi serong.

Back Light
Sesuai dengan namanya. Cahaya ada di belakang obyek foto

Sumber foto:
Sasin Tipchai, Alana Tyler Slutsky

Dasar-Dasar Pencahayaan [ada Fotografi Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Good Dreamer

0 komentar:

Posting Komentar